Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Review: Oppo F9, Manjakan Penikmat Konten Multimedia
SHARE:

Andalkan Chipset Helio P60 [caption id="attachment_43403" align="aligncenter" width="707"]Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id) Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id)[/caption] Untuk menunjang performanya, Oppo F9 ditenagai oleh chipset buatan MediaTek, Helio P60 dan ditunjang dengan RAM berkapasitas 4 GB. Chipset tersebut sendiri terdiri dari dua prosesor, yakni quad-core Cortex-A73 berkecepatan 2 GHz dan quad-core Cortex-A53 berkecepatan 2 GHz. Sementara untuk memproses grafis, ada Mali-G72 MP3. [caption id="attachment_43387" align="aligncenter" width="550"]CPU-Z Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id) CPU-Z Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id)[/caption] Dengan spesifikasi hardware kelas atas serta interface ColorOS versi 5.2 yang berbasis Android Oreo 8.1, tampilan transisi antar menu bisa dilakukan dengan lancar. Soal kemampuan multitaskingnya, smartphone ini mampu menjalankan berbagai aplikasi berat secara bersamaan tanpa tersendat-sendat, seperti WhatsApp, Google Chrome, dan beberapa aplikasi media sosial seperti Facebook dan Twitter. Untuk melakukan pengujian saat bermain game, Technologue mencoba salah satu game Android yang cukup berat, yakni Asphalt 8: Airborne. Ketika diuji dengan menggunakan konfigurasi High, game ini masih bisa berjalan sangat lancar dengan angka rata-rata fps yang sangat tinggi. Berikut beberapa hasil pengujian dengan menggunakan beberapa aplikasi benchmark, seperti AnTuTu versi 6, Geekbench 4 dan PCMark. [caption id="attachment_43386" align="aligncenter" width="550"]Benchmark Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id) Benchmark Oppo F9 (Aqmal Maulana / Technologue.id)[/caption]

Prev Next Page 6 of 7
SHARE:

Makin Gahar! Intip Spesifikasi Asus ROG Phone 9 dan 9 Pro

Fitur Energy Score Galaxy Ring Dukung Kesehatan dan Produktivitas Pengguna